Agheelz Go Blog

Hai. Selamat datang di Agheelz Go Blog. Blog ini berisi tulisan-tulisan saya, beberapa sumbangan tulisan lain dari teman-teman, saran atau ide atau pendapat dan dari kumpulan hasil berburu berita. Karena saya juga senang memotret, saya juga tampilkan hasil memotret itu kedalam blog saya. Kritik atau saran atau ide saya terima dengan tabah.

Monday, April 15, 2013

Lobi-lobi

Lobi-lobi. Ada yang pernah tahu? Atau sekarang tinggal nama? Buah kecil mungil yang dulu sering dirujak kini sudah semakin jarang ditemui.
Kalau masih kecil kulit buah berwarna hijau. Warna kulit buah yang sudah matang merah sampai merah kehitaman.
Rasanya? Segar, asam kecut, dan bisa membuat kantuk hilang...
Lobi-lobi biasa dirujak, dibuat selai atau sirup.


Klasifikasi ilmiah:
Kerajaan:Plantae
Divisi:Magnoliophyta
Kelas:Magnoliopsida
Ordo:Malpighiales
Famili:Salicaceae
Bangsa:Flacourtieae
Genus:Flacourtia
Spesies:Flacourtia inermis

No comments: